Home > Komputer > Menghilangkan & Memunculkan Control Panel

Menghilangkan & Memunculkan Control Panel

Control Panel merupakan salah satu Media Kontrol Utama pada OS Windows.
Panel beserta Applet-Applet bawaan Windows maupun dari third party programs ini perlu dijaga dengan baik dan benar, baik keberadaannya maupun konfigurasinya agar tidak terakses oleh pihak manapun yang tidak berwewenang agar tidak terjadi perubahan ataupun kesalahan berbagai konfigurasi pada tiap-tiap Appletnya.
Oleh karenanya, banyak Admin ataupun para pengguna komputer berpendapat bahwa Control Panel layak disembunyikan.
Ada banyak WebPage yang membeberkan informasi mengenai:

CARA MENYEMBUNYIKAN WINDOWS’ CONTROL PANEL“, salah satunya di Blog ini.

Langkah-Langkah:

Buka Registry Editor dengan klik start menu – run dan ketik regedit. Kemudian cari key HKEY_LOCAL_MACHINE\SOFTWARE\Microsoft\Windows\CurrentVersion\policies\ Explorer. Buat DWORD Value bernama NoControlPanel dan beri nilai 1 untuk meng-enable larangan.

Untuk “MEMUNCULKAN KEMBALI CONTROL PANEL YANG TERSEMBUNYI“:

Ubah DWORD Key dari 1 menjadi 0

Untuk melihat Efek/Hasilnya, Anda hanya perlu restart Explorer saja (dan terkadang refresh explorer, tidak perlu Restart Windows, tapi bila belum berhasil, ya diRestart aja donk! )

Semoga Bermanfaat

Categories: Komputer
  1. Licky
    24 December 2007 at 11:45 pm

    menyimpanya registery file control panel az atau regedistery windows….???

  2. Licky
    25 December 2007 at 12:01 am

    tipsnya tidak berhasil…

  3. 28 December 2007 at 3:19 pm

    Coba dengan teliti Bung, apabila menu run regedit tidak berfungsi karena dinon aktifkan virus maka harus dihentikan dulu aktifitas virus tersebut dengan menggunakan software kill procces

  4. 19 January 2008 at 2:08 am

    mau nanya mas, gimana cara mengembalikan control panel,run, task manager, propertis my computer, dan partisi drive c yang disebabkan oleh virus, tapi saya tidak tau virus apa yang menyerang komputer saya, tapi besar virus ini adalah: 3,96 mb. harap dibalas ke forum atau alamat email saya , terima kasih

  5. 22 January 2008 at 10:08 am

    Maaf baru membalas….
    Pada artikel selanjutnya terdapat kumpulan berbagai tips untuk bermain registri. memunculkan control panel, run, task manager, properties ada di disitu “bermain registry”.
    Hati2 dalam bermain registri, alangkah baiknya backup dulu registri anda. Untuk lebih efektif lebih baik hentikan dulu virusnya dengan software kill procces.
    Semoga bermanfaat……..

  6. Rhetz_
    29 November 2008 at 6:31 am

    wadu2………. gag paham saia…………

  7. romi
    30 December 2008 at 10:10 am

    mau nanya mas,udah di coba ubah nilai dari 1 ke 0 tapi kontrol panel nya tetap aja hilang gmn cr nya mas ?????thank’s

  8. 24 March 2009 at 7:47 pm

    ok … sangat membantu tugas saya

  9. rzav_05
    28 October 2010 at 1:57 pm

    revisi, bukan di HKEY_LOCAL_MACHINE tapi di HKEY_CURRENT_USER

    • 29 October 2010 at 2:21 pm

      Makasih revisinya 😀

    • 17 June 2012 at 7:15 am

      ya benar…
      bukan di HKEY_LOCAL_MACHINE tapi di HKEY_CURRENT_USER
      saya telah mencoba nya dan berhasil….

  10. 18 November 2010 at 11:46 am

    saya tidak bisa menemukan apa yang saya cari

  11. 24 August 2017 at 4:52 am

    I see you don’t monetize your page, don’t waste your traffic, you
    can earn additional bucks every month because you’ve
    got high quality content. If you want to know how to make extra
    money, search for: best adsense alternative Wrastain’s tools

  1. No trackbacks yet.

Leave a reply to Rhetz_ Cancel reply